Cianjur Diguncang Gempa di Darat Magnitudo 4,3
.
Selasa, 24 Januari 2023 | 06:36 WIB

Cianjur kembali diguncang gempa berkekuatan 4,3 magnitudo Selasa (24/1/2023) sekitar pukul 02.45 WIB (Foto: Pinterest)
CIANJUR, iNewsBalikpapan.id - Gempa terkini, Cianjur kembali diguncang gempa berkekuatan 4,3 magnitudo Selasa (24/1/2023) sekitar pukul 02.45 WIB.
Gempa Cianjur bermagnitudo 4,3 tersebut dirasakan cukup kuat karena berpusat di darat.
BACA JUGA:
Gempa Terkini Magnitudo 3,2 Guncang Poso
Gempa Terkini Magnitudo 3,2 Guncang Poso
Berdasarkan informasi dari BMKG gempa terkini yang terjadi pada dinihari tersebut berpusat (episentrum) di 6.82 Lintang Selatan dan 107.07 Bujur Timur.
Atau berada 7 km Barat Laut Kabupaten Cianjur pada kedalaman:10 Km.
Editor : Mukmin AzisFollow Berita iNews Balikpapan di Google News
Berita Terkait
News Update