5. Kunyit
Foto: Getty Images
Studi yang dilakukan pada kelinci yang diberi diet tinggi lemak menunjukkan bahwa kunyit menurunkan kadar kolesterol jahat dan trigliserida, serta mencegah kolesterol jahat teroksidasi, yang mana telah terbukti berkontribusi pada pembentukan aterosklerosis.
Efek penurun kolesterol kunyit tetap konsisten dalam penelitian ini.
Editor : Mukmin Azis
Artikel Terkait