Rafinha Bertahan di PSIM Yogyakarta, Tolak Tawaran Persija dan Arema FC

Andri Bagus Syaeful
Rafinha Bertahan di PSIM Yogyakarta, Tolak Tawaran Persija dan Arema FC Rafael de Sa Rodrigues, alias Rafinha, bertahan di PSIM Yogyakarta. (Foto: IG @raffinha07)

Manajer tim Razzi Taruna menyatakan apresiasinya atas komitmen Rafinha. Menurutnya, kontribusi Rafinha musim lalu sangat signifikan dan layak dipertahankan untuk memperkuat lini serang di Liga 1.

“Rafinha adalah pemain yang instrumental bagi PSIM. Dia top skor dan pemain terbaik musim lalu. Sudah sepantasnya dia bertahan,” kata Razzi.

Dengan bertahannya Rafinha, PSIM Yogyakarta menargetkan mampu bersaing kompetitif di kasta tertinggi sepak bola Indonesia.



Editor : Mukmin Azis

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update