"Setidaknya bisa membantu warga yang terkena musibah dan tidurnya menjadi lebih layak di pengungsian," kata Ernawati.
Dalam kesempatan itu, mereka turut menyosialisasikan sosok Ganjar Pranowo sebagai salah satu bacapres 2024.
Ernawati mengatakan pemberian bantuan itu juga terinspirasi dari sosok Ganjar yang memang dikenal peduli dengan masyarakat.
"Semoga bantuannya bermanfaat dan warga bisa merasa diringankan bebannya," pungkas dia.
Editor : Mukmin Azis
Artikel Terkait