Kisah Gibran, Siswa Kelas 3 SD di Balikpapan Raih Medali Perak Olimpiade Matematika di Australia

Yovanda Noni
Siswa kelas 3 SD asal Balikpapan, Muhammad Gibran Alfarizki baru-baru ini meraih medali perak Olimpiade Matematika di Australia. Foto: Ist

Para peserta adalah pelajar-pelajar terbaik dari seluruh dunia. Bersama dengan 17 pelajar Indonesia lainnya, Gibran berhasil menyelesaikan soal-soal matematika yang dikenal sulit.

Selain menonjol dalam matematika, Gibran juga menunjukkan keterampilan dalam bermain catur dan sering mengikuti berbagai kejuaraan catur.

Prestasi Gibran di IMEC 2024 ini patut dibanggakan dan merupakan bukti perhatian pemerintah terhadap pengembangan bakat di bidang akademik maupun non-akademik.

Gibran berharap agar dia dapat terus bersekolah di institusi bergengsi untuk meringankan beban kedua orang tuanya. “Saya berani ikut olimpiade ini agar bisa masuk SMA 1 Balikpapan melalui jalur prestasi, sehingga bisa membantu meringankan biaya untuk orang tua,” ucapnya.

Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network