Masyaallah! Aktivis Global Sumud Flotilla Masuk Islam, Ucap Syahadat dalam Mobil Tahanan Israel
Kamis, 09 Oktober 2025 | 19:28 WIB

Dalam video yang sama, seorang pria yang diyakini merupakan aktivis GSF mengatakan jika Bortolazzi bertanya kepada dirinya apakah "Allah SWT akan menerimanya sebagai seorang Muslim karena dia bertato."
Dia menjawab, "Ya", dan mengatakan bahwa dialah yang membantunya mengucapkan syahadat.
"Di dalam mobil tahanan, dia mengulang kata-kata itu setelah saya, dan dia pun menjadi seorang Muslim," katanya.
Editor : Abriandi