Operasi SAR Ditutup, Tiga Korban Kapal Tenggelam KM Mina Maritim 148 Masih Hilang
Minggu, 02 November 2025 | 15:51 WIB
Selain itu, tim penyelam juga menemukan posisi bangkai kapal di kedalaman 48 meter.
Meski operasi SAR ditutup, Dody tetap meminta kepada masyarakat khususnya nelayan dan pelaut yang melintas di sekitar lokasi kejadian untuk tetap melaporkan jika melihat tanda-tanda keberadaan ketiga korban.
"Untuk nelayan dan pengguna laut di wilayah Talisayan dan sekitarnya, segera laporkan kepada pihak berwenang terdekat apabila ditemukan tanda-tanda atau indikasi yang berkaitan dengan korban yang masih hilang," ujarnya.
Editor : Abriandi