Layani Pemudik Nataru, Pertamina Hadirkan Serambi MyPertamina di Tol Balsam dan Bandara SAMS

Mukmin Aziz
Guna melayani para pemudik jelang libur Natal dan Tahun Baru (nataru) di Jalur Tol Balikpapan-Samarinda (Balsam) Pertamina hadirkan Serambi MyPertamina di Tol KM 36, Senin (23/12/2024). (Foto: Mukmin Azis)

Serambi MyPertamina beroperasi setiap hari mulai pukul 07.00 pagi hingga 21.00 malam. Layanan ini tersedia sejak 21 Desember hingga tanggal 4 Januari 2024.

“Dengan hadirnya Serambi MyPertamina, Pertamina terus berkomitmen memberikan pelayanan terbaik untuk kenyamanan pelanggan di setiap perjalanan,” pungkasnya.



Editor : Mukmin Azis

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network