get app
inews
Aa Text
Read Next : Liga 1 Persib Bandung vs Dewa United: Tangsel Warrior Siap Bikin Kejutan

Egy Maulana Vikri Cidera, Absen Lawan Australia dan Bahrain

Jum'at, 14 Maret 2025 | 20:39 WIB
header img
Egy Maulana Vikri dipastikan absen membela Timnas Indonesia jelang menghadapi Australia dan Bahrain. ( Foto: MPI)

Erick mengatakan, skuad Garuda akan menyusut kembali untuk memenuhi regulasi.

Nantinya, Pelatih Patrick Kluivert akan memilih 23 pemain berdasarkan kebutuhan.  Dalam laga terdekat, Tim Garuda akan bertamu ke Sydney Football Stadium, markas Timnas Australia, Kamis (20/3/2025).

Setelah itu, pasukan Kluivert akan akan menjamu Timnas Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (25/3/2025).   

Saat ini Timnas Indonesia masih menempati posisi ketiga klasemen Grup C dengan mengumpulkan enam poin, setara dengan Arab Saudi, Bahrain, dan China yang berada di posisi keempat hingga keenam. 

Indonesia dan ketiga tim tersebut hanya tertinggal satu poin dari Australia yang ada di peringkat kedua. Puncak klasemen masih dikuasai Jepang yang mengoleksi 16 poin. 

Editor : Mukmin Azis

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut