9 Layanan Administrasi Gratis Hadir di Festival UMKM Gelaran HIPMI Balikpapan
Rabu, 17 September 2025 | 16:49 WIB
Sementara itu, Kepala DKUMKMP Balikpapan Heruressandy mengapresiasi inisiatif HIPMI yang mempermudah proses legalitas UMKM.
“Dengan legalitas yang kuat, UMKM non-formal bisa naik kelas dan produknya lebih mudah dipasarkan,” jelasnya.
Ia juga mengajak seluruh pihak, baik pemerintah, swasta, maupun komunitas, untuk berkolaborasi memperkuat UMKM di Balikpapan.
Editor : Mukmin Azis