Penganiayaan itu justru terkesan dibiarkan orang tua pelaku yang merupakan anggota polisi.
"Lebih dari lima kali, dipukul kepala belakang dan luka di hidung. Orang tua pelaku hanya duduk santai melihat," ujarnya.
Kasus tersebut kemudian dilaporkan ke Polres Sinjai. Kejadian siswa menganiaya guru ini viral di media sosial.
Editor : Abriandi
Artikel Terkait
